Tuesday 25 August 2009

Hati-hati bermain aplikasi

Ada banyak sekali aplikasi pihak ketiga untuk facebook, akan tetapi berhati-hatilah tidak semuanya benar-benar aman. Terkadang aplikasi tersebut dibuat untuk bisa mengambil data akun anda ataupun juga mengandung virus. nah untuk itu anda harus lebih waspada, lalu bagaimana mengetahui aman tidaknya aplikasi tersebut, Anda bisa mengeceknya melalui internet menggunakan google, apa saja aplikasi yang tidak aman tersebut. Lebih pastinya, anda bisa melihat sertifikat langsung dari facebook apakah aplikasi itu terpercaya atau tidak, seperti ini bannernya
Jika anda melihat banner ini di aplikasi tersebut artinya aplikasi ini sudah di sertifikasi facebook berdasarkan dari review penggunanya.

0 comments:

Post a Comment